Bulan: Oktober 2022
Bawaslu Sidoarjo Berikan Sosialisasi “Pemilihan Umum Sebagai Sarana Kedaulatan Rakyat”
Salah satu bentuk dan strategi pencegahan ialah sosialisasi. Sosialisasi ini diharapkan dapat memberikan pencerahan dan pencerdasan (edukasi) kepada masyarakat tentang Pemilu dan Pengawasan Pemilu. Dalam peningkatan partisipasi masyarakat dalam pelaksanaan Pemilu Tahun 2024, Bawaslu Kabupaten Sidoarjo bersama dengan KPU Kabupaten Sidoarjo memberikan pendidikan politik kepada karyawan rumah sakit. Kegiatan ini diselenggarakan pada Senin, 10 Oktober […]
Bawaslu Sidoarjo Undang KPU Sidoarjo Bahas Koordinasi dan Sinkronisasi Vermin Perbaikan dan Persiapan Verfak
Bawaslu Sidoarjo mengundang KPU Sidoarjo dalam rangka membahas koordinasi dan sinkronisasi teknis Verifikasi Administrasi (Vermin) Perbaikan Keanggotaan Partai Politik serta persiapan Verifikasi Faktual (Verfak). Hal ini dilakukan sebagai bentuk pencegahan pelanggaran dan sengketa proses pemilu. Kegiatan ini diselenggarakan pada Jum’at, 7 Oktober 2022 di Kantor Bawaslu Sidoarjo dan dihadiri lengkap oleh lima anggota Bawaslu beserta […]
Sinergitas Bawaslu Sidoarjo dan Kapolresta untuk Sentra Gakkumdu
Menjalankan amanat Undang-Undang Nomor 7 tahun 2017 tentang Pemilu dan mengacu pada Keputusan Ketua Bawaslu RI perihal Pembentukan Sentra Penegakan Hukum Terpadu (Gakkumdu). Bawaslu Sidoarjo melakukan audiensi dan koordinasi dengan Kapolresta Sidoarjo pada 6 oktober 2022 di Kantor Kapolresta. Kegiatan ini diawali dengan membahas pengalaman Gakkumdu di Pemilu/Pemilihan sebelumnya dan sinergitas dalam pembentukan Sentra Gakkumdu […]
Bawaslu Sidoarjo Perpanjang Pendaftaran Panwascam Khusus Pendaftar Perempuan
Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Sidoarjo memperpanjang masa pendaftaran Panitia Pengawas Pemilu Kecamatan (Panwascam) Pemilu Serentak Tahun 2024. Sesuai jadwal, semula masa pendaftaran 21-27 September 2022. Masa pendaftaran tersebut, kini diperpanjang, pada tanggal 2-8 Oktober 2022. Namun, perpanjangan pendaftaran ini, hanya berlaku atau khusus untuk para pendaftar perempuan. Penyebabnya, karena jumlah pelamar atau pendaftar […]
Persiapkan Tes Tulis Panwascam, Bawaslu Sidoarjo Lakukan Audiensi dengan Bupati
Tersisa 4 hari lagi untuk masa perpanjangan rekrutmen Panwascam yang dikhususkan untuk pelamar perempuan dalam rangka memenuhi kuota 30% keterwakilan perempuan di tiap kecamatan. Bawaslu Sidoarjo juga melakukan berbagai persiapan untuk tes tulis yang menggunakan sistem Computer Assisted Test (CAT), salah satunya audiensi dengan Bupati Sidoarjo. Kegiatan ini dilaksanakan pada Selasa, 4 Oktober 2022 yang […]
Bawaslu Sidoarjo Undang OPD Kecamatan Bahas Fasilitasi Sekretariat Panwascam
Proses pembentukan Panitia Pengawas Pemilu Kecamatan atau dikenal Panwascam di Kabupaten Sidoarjo masih berlangsung. Setelah menggelar pendaftaran dan penerimaan berkas selama 7 hari, mulai dari 21 September hingga 27 September 2022 untuk 18 kecamatan. Total pelamar berjumlah 290 yang terdiri dari 213 laki-laki dan 77 perempuan. Sesuai amanat UU Nomor 7 tahun 2017, dari total […]