Lompat ke isi utama

Berita

Bawaslu Sidoarjo Melakukan Sosialisasi Administrasi Keanggotaan Parpol

Senin, 29 Agustus 2022 jajaran Sekretariat Bawaslu Kabupaten Sidoarjo melakukan Sosialisasi Administrasi Keanggotaan Partai Politik dan pemasangan spanduk di kecamatan se-Sidoarjo. Diantara kecamatan yang menjadi target sosialisasi hari ini meliputi Kecamatan Balangbendo, Tarik, Krembung, Prambon, Sukodono dan Buduran. Kegiatan ini bertujuan untuk menyebarluaskan informasi sebagai wujud upaya pemulihan hak warga negara, khususnya bagi ASN, TNI, Polri, penyelenggara pemilu dan profesi yang dilarang aturan perundang-undangan yang namanya tercatut sebagai anggota partai politik dalam SIPOL. Berikut beberapa dokumentasi kegiatan dimaksud:
Tag
Post Bawaslu